Berbekal pengalaman pada grup band yang sebelumnya pernah dijalani oleh masing masing personel dan dengan bermacam jenis aliran musik yang pernah dimainkan, maka Ip Project memutuskan untuk membawakan lagu-lagu bergenre rock karena dirasa mewakili selera dan background bermusik masing2 personel sehingga tercipta single Ip Project yang berjudul “Nurani”
Sebelumnya Ip Project pernah mengeluarkan beberapa single lagu yang bergenre pop rock dengan formasi pertama Ian Paize (vokal), Fatah Hidayat (Alm)-(bass/keyboard), Tommy gain (gitar). karena terjadi perbedaan visi dan misi dalam bermusik maka lahir Ip Project formasi kedua dengan konsep baru dan personel baru yang bergenre rock dengan single pertama yang berjudul “Nurani”.
Semoga kemunculan Ip Project di blantika musik indonesia bisa menambah keragaman dan menambah semarak untuk para pencinta musik rock dan para penikmat musik Rock di Indonesia dan di seluruh dunia. Lagu2 dari Ip Project sudah bisa di download dan dinikmati di seluruh Digital media platform seperti youtube, joox, spotify, Apple music, Deezer, tiktok, Resso, Amazon music, YT music, Soundcloud dll. Jangan lupa untuk mampir ke youtube channel Ip project @ipprojectchannel dan instagram Ip project @ian_paize project.
IKLAN
search
Social Plugin
Entri yang Diunggulkan
"Strings of Glory 2024" digelar oleh Bermusikgitar